Linux itu apa si? terus kenapa ada orang yang menyebutnya sebagai OS (Operation System/Sistem Operasi) dan juga selalu ada gambar pinguin nya tentu nya kalian sedikit asing dengan gambar pinguin ini karena saya dulu nya juga begitu tapi sekarang saya sudah mengenal nya dan untuk apa saya buat artikel nya ini kalau saya tidak mengenal linux eheheheheheheh.... baik lah akan saya jelasin diartikel berikut ini,
Linux itu adalah Sistem Operasi Komputer yang bertipe unix, Linux juga merupakan perangkat lunak berbebas dan sumber terbuka (Open Source) dengan kode terbuka sehingga mudah diutak atik source kodenya oleh siapapun termasuk kalian sendiri tanpa harus takut dengan lisensi/membayar lisensi nya. Linux mudah di modifikasi dan juga digunakan oleh masyarakat umum seperti perkantoran,perusahaan,sekolahan dll dan juga didistribusikan kembali secara bebas oleh siapa saja.
![]() |
Sumber Gambar: Wikipedia |
Nama Linux sendiri berasal dari nama pembuatnya yaitu Linus Torvalds, yang diperkenalkan pada tahun 1991 oleh Linus Torvalds. Sistem Operasinya, peralatan sistem dan pustakanya umumnya berasal dari sistem operasi GNU, yang diumumkan tahun 1983 oleh Richard Stallman. Kontribusi GNU adalah dasar dari munculnya nama alternatif GNU/Linux
Logo Linux juga awal nya dimulai saat Linus Torvalds sedang berjalan-jalan di taman Perth. Saat sedang berjalan disitu lah Linus Torvalds di patok oleh seekor Pinguin dan demam selama berhari-hari. Ia berpikir bahwa karakter pinguin cocok sekali untuk menjadi logo dari sistem operasi barunya itu. Maka pada saat itu diadakan sebuah kompetisi untuk mendesain Logo Linux yang baru, dan kompetisi itu dimenangkan oleh Larry Ewing yang berhasil menggambarkan seekor pinguin yang sedang duduk sampai sekarang pun Logo Linux sudah dipakai untuk Sistem Operasi Linux dan bahkan sudah terkenal sampai sekarang.
Sistem operasi Linux yang dikenal dengan istilah distribusi Linux (Linux distribution) atau distro Linux umumnya sudah termasuk perangkat-perangkat lunak pendukung seperti server web, bahasa pemrograman, basisdata, tampilan desktop (Desktop Environment) seperti GNOME,KDE,Xfce,Cinammon,Mate,Unity,LXDE dll juga memiliki paket aplikasi perkantoran (Office Suite) seperti OpenOffice.org, KOffice, Abiword, Gnumeric dan LibreOffice dll.
Apakah kalian berpikir tentang Linux itu tidak sepenuhnya benar. Dulu, di awal nya kemunculannya Linux, Linux memang cukup sulit digunakan, Hanya orang-orang yang mengerti IT saja yang bisa menggunakannya. Namun, seiring nya dengan perkembangannya Linux terus mengalami kemajuan sampai sekarang pun linux sudah banyak digunakan dan bahkan kalian sendiri juga bisa mengunakan nya,
Dan Linux juga mempunyai distribusi seperti Debian,Ubuntu,SuSE,Fedora,Mandriva,Slackware,PCLinuxOS,Knoppix,Xandros,Sabayon,CentOS,Red Hat, dll... dan masih ada banyak lagi selengkap nya bisa cek disini Distrowatch
Seperti yang saya katakan sebelum nya Linux telah lama dikenal untuk penggunaannya di server, dan didukung oleh perusahaan-perusahaan komputer ternama seperti Intel, Dell, Hewlett-Packard, IBM, Novell, Oracle Corporation, Red Hat, dan Sun Microsystems. Linux digunakan sebagai sistem operasi di berbagai macam jenis perangkat keras komputer, termasuk komputer desktop, superkomputer, dan sistem benam seperti pembaca buku elektronik, sistem permainan video (PlayStation 2, PlayStation 3 dan XBox dll), telepon genggam dan router. Para pengamat teknologi informatika beranggapan kesuksesan Linux dikarenakan Linux tidak bergantung kepada vendor (Vendor Independence), biaya operasional yang rendah, dan kompatibilitas yang tinggi dibandingkan versi UNIX tak bebas, serta faktor keamanan dan kestabilannya yang tinggi dibandingkan dengan sistem operasi lainnya seperti Microsoft Windows. Ciri-ciri ini juga menjadi bukti atas keunggulan model pengembangan perangkat lunak sumber terbuka (Open Source).
Linux juga aman karena linux tidak mudah terkena virus bukan berarti linux kebal terhadap virus tetapi linux juga tidak mudah terkena virus tidak seperti windows yang gampang sekali terkena virus mungkin kalian sendiri sudah tau atau pernah terkena virus di windows tapi tenang windows juga ada antivirus nya jadi kalian tidak perlu takut ataupun khawatir terhadap virus di windows kalau linux si terserah mau dipakai antivirus atau tidak juga tidak apa-apa karena linux sudah aman dan bahkan saya belum pernah melihat linux terkena virus mungkin ada si yang menyediain antivirus di linux walaupun saya kurang tau
Dan satu lagi keungulan linux juga mempunyai semua aplikasi gratis tanpa lisensi karena linux sumber terbuka (Open Source) seperti yang saya katakan diatas tadi, keungulan linux satu nya lagi yaitu bebas terkena virus maksud nya tidak mudah terkena virus seperti yang saya katakan di atas tadi
Jadi apakah kalian sudah mengerti tentang linux atau masih kurang paham dengan linux??? berikan pendapat kalian semua di kolom komentar karena itu lah kegunaan komentar yaitu untuk bertanya dan berdiskusi ok kalau begitu semoga kalian semua suka dengan artikel saya ini
Referensi: Wikipedia
Dan satu lagi keungulan linux juga mempunyai semua aplikasi gratis tanpa lisensi karena linux sumber terbuka (Open Source) seperti yang saya katakan diatas tadi, keungulan linux satu nya lagi yaitu bebas terkena virus maksud nya tidak mudah terkena virus seperti yang saya katakan di atas tadi
Jadi apakah kalian sudah mengerti tentang linux atau masih kurang paham dengan linux??? berikan pendapat kalian semua di kolom komentar karena itu lah kegunaan komentar yaitu untuk bertanya dan berdiskusi ok kalau begitu semoga kalian semua suka dengan artikel saya ini
Referensi: Wikipedia
Isi komentar yang baik dan benar, Dan tidak menyingungkan dengan pihak manapun
EmoticonEmoticon